Pihak RRCina baru saja memastikan
keputusannya, untuk membiayai pembangunan fase
II pelabuhan Shahid Rajaee di propinsi
Hormozgan di Iran sebelah
selatan – demikian tulisan media cetak “Tehran
Times”.
Seorang
pejabat pemerintah yang enggan disebutkan jati dirinya, Shahid Rajaee
membutuhkan pasok peralatan senilai EUR
180 juta (= USD 204 juta), dimana EUR
107 juta akan didanai oleh RRCina.
Pejabat tadi
mengisyaratkan, pengiriman peralatan dimaksud akan dikirimkan pada periode Maret 2016 hingga Maret 2017. Hingga
saat ini, dipastikan 80 persen
peralatan pelabuhan sudab bisa dibuat di dalam negeri (baca: Iran).
Kapasitas
pelabuhan di fase I sekitar 1,8 juta TEUs namun setelah
pengembangan di tahun 2008 lalu, meningkat menjadi 3 juta TEUs. Walaaaah, kalo fase
II jadi, berapa kapasitas tampungnya ya ? Gak sempat diinfo. Menyusul deh
ya.
Sumber : Dari
Sana-sini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar